Nike dan PSSI larang timnas KPSI menggunakan Lambang Garuda & logo NIKE

Nike dan PSSI larang timnas KPSI menggunakan Lambang Garuda & logo NIKE


Dalam Rilisan terbaru akun twitter resmi pssi disebutkan bahwa Nike Indonesia Corp. dan PSSI larang timnas KPSI menggunakan Lambang Garuda & logo NIKE di jersey mereka. Alasannya apparel asal negeri paman sam itu merasa tidak mempunyai ikatan kontrak dengan KPSI. Sementara atribut nasional (logo Garuda) hanya boleh digunakan oleh 1 pihak yang mewakili negara, tersirat dalam UU. & diakui dunia (FIFA).

Seperti diketahui bahwa KPSI atau komite penyelamat sepakbola Indonesia yang mengaku memperoleh mandat dari mayoritas pemegang suara PSSI membentuk TIMNAS Tandingan yang saat ini sedang TC di Batu Malang.

Timnas yang bermaterikan pemain ISL itu memakai jersey dengan logo Nike di dada mereka, agak aneh dan mungkin membuat orang tersenyum geli karena sebuah TIMNAS yang diklaim terbaik sejagd raya membeli jersey sendiri. Well patut kita nanti kelanjutan drama penyelamatan ini.

Title Post: Nike dan PSSI larang timnas KPSI menggunakan Lambang Garuda & logo NIKE
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.


comments powered by Disqus